Thursday, April 07, 2005

Arahkan Pembinaan Pemuda ke Wirausaha

Jakarta, Kompas - Daripada terjebak dukung-mendukung kepentingan politik, pembinaan kepemudaan lebih produktif jika diarahkan ke sektor wirausaha. Sektor wirausaha memungkinkan pemuda mengembangkan kemandiriannya, sekaligus memperluas akses lapangan kerja bagi masyarakat usia produktif. Sebagai perangsang, Depdiknas secara rutin menggulirkan program pendidikan kecakapan hidup terhadap pemuda yang punya nyali untuk berusaha mandiri.
Lihat artikel selengkapnya di halaman web:
http://www.kompas.com/kompas-cetak/0406/17/humaniora/1090527.htm

No comments:

Post a Comment